Pengaruh Latihan Lari Angkat Paha Terhadap Prestasi Lari Sprint 100 Meter pada Siswa SMPN 3 Labuapi Kabupaten Lombok
Abstract
Masalah yang ingin dipecahkan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah ada pengaruh latihan lari angkat paha terhadap prestasi lari sprint 100 meter pada siswa SMPN 3 Labuapi Kabupaten Lombok bara.Tujuan dari pelaksanaan penelitian ini adalah “Untuk mengetahui ada atau tidaknya pengaruh Latihan Lari angkat paha terhadap prestasi lari sprint 100 m di SMPN 3 Labuapi. Tekni pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan dua metode, Metode yang digunakan untuk memperoleh data tersebut adalah metode dokumentasi dan metode test perbuatan. Dan teknik analisis data dengan menggunaka rumus t-test. maka hasil peneliti adalah tabel kerja kritik dari nilai t sebagai berikut:Untuk menguji signifikansi nilai dilakukan dengan membandingkan harga t-hitung (2,868) dengan t-tabel (2,074). Kenyataan ini menunjukkan bahwa t-hitung lebih besar dari angka penolakan hipotesis nol (2,868 < 2,074). Hal ini berarti nilai t hitung tersebut signifikan. Dengan demikian hipotesis nol ditolak dan alternatif diterima.Kesimpulan: Ada pengaruh latihan lari angkat paha terhadap prestasi lari sprint 100 meter pada siswa putra SMPN 3 Labuapi Kabupaten Lombok Barat.
References
Asriyadin. (2017). Panduan Penulisan Prosiding STKIP Taman Siswa Bima. Bima: LPPM Taman Siswa Bima.
Arikunto, Suharsimi. 2006. Prosedur Penelitian suatu pendekatan praktik. Jakarta: PT. Rineka Cipta
Depdikbud, 1985, Atletik, Sejarah, Reknik dan Metodik, Jakarta
Depdikbud, 1979, Atletik ( Latihan dan Penyelenggaraan Perlombaan ), Jakarta
Hyperlink. Tulang paha. http://id.wikipedia.org/w/index.php?titleTulang_paha&oldid, diakses tanggal 2-maret 2014 pukul14:05.14
Muhazir. Lari-jarak pendek .http://hadilegowo08.blogspot.com, diakses tanggal 12 maret 2014 pukul11.50l
Marzuki. pembelajaran-teknik-lari-cepat. http://marzuki49.blogspot.com.html, diakses tanggal 24 febuari 2014 pukul 11.40
Satriya, Sidik japar Dikdik dan Imanudin Imam, 2007, latihan meteologi olahraga, yayasan penerbit: fakultas pendidikan olahraga dan kesehatan kepel universitas pendidikan indonesia bandung.
salahudin, 2014, skripsi pengaruh latihan lari angkat paha terhadap prestasi lari sprint 100 meter pada SMPN 3 Labuapi, IKIP Mataram
Sumadi Suryabrata, 2012, Meteologi penelitian, jakarta: PT Raja Grafindo
Syaiful Musaddat ,2006, Aplikasi bahasa indonesia
Wikijaya.Pengaruh.htt:/id.wikipedia.org/berkas:gray252.pgn.com, diakses tanggal 24 febuari 2014 pukul 11.34
Zuriah, Nurul, 2006, Metode penelitian sosial pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara.
Copyright (c) 2020 Seminar Nasional Taman Siswa Bima
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.